Setelan resmi dibuka..., Kegiatan SINANDO Dilanjutkan dengan pembekalan materi dari Narasumber ibu Tutut dan segera di Praktekkan dalam pembuatan kripso ikan dan stik ikan, bahan baku dari bahan ikan karena didesa Bulumeduro bahan baku mudah didapat dari para nelayan yg menangkap ikan dilaut,, kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan nilai jual dan kreasi hasil perikanan..supaya bisa di nikmati dan dikonsumsi di berbagai daerah meskipun tidak musim panen.
Antusiasme ibu ibu nelayan sangat besar untuk olahan ini dan diharapkan hasil dari pelatihan ini bisa menambah pendapatan keluarga dan bisa lebih kreatif dalam meningkatkan hasil laut.